Minggu, 20 Maret 2011

World Facts #2

        11. Tahukah kamu, A&W, KFC, dan McDonald’s Indonesia adalah satu-satunya A&W, KFC, dan McDonald’s di dunia yang menyajikan produknya dengan menyertakan nasi?

         12. Tahukah kamu sedikit hal tentang lagu kebangsaan Rep. Siprus?
Negara Republik Siprus memiliki lagu kebangsaan yang sama dengan lagu kebangsaan Yunani. Selain itu, lagu kebangsaan yang berjudul Imnos is tin Eleftherian itu merupakan lagu kebangsaan terpanjang di dunia, yang terdiri atas 158 bait dan setiap bait terdiri dari 8 baris.

 13. Tahukah kamu bahwa Amerika Serikat adalah negara yang palling sering melakukan perubahan desain terhadap bendera nasionalnya?
Sejak merdeka, Amerika Serikat telah mengganti desain bernderanya sebanyak 26 kali. Terakhir perubahan itu dilakukan pada 4 Juli 1960.


14. Tahukan kamu warna dan simbol apa yang paling sering digunakan dalam bendera nasional negara kebanyakan?
Warna yang paling banyak digunakan adalah merah, dan simbol yang paling banyak dipakai adalah bintang.



 15. Tahukah kamu bahwa Al-Azhar adlah universitas tertua di dunia?
Universitas Al-Azhar, Kairo, Mesir adlah universitas paling tua di dunia, seumur dengan kota Kairo itu sendiri yang didirikan pada 969 Masehi.


 16. Tahukah kamu berapa banyak indera perasa yang dimiliki lidah kita?
Kurang-lebih 10 ribu indera perasa terdapat pada lidah kita. Fungsinya untuk mencicipi rasa makanan dan minuman.

17. Tahukah kamu kalau pada September 1752, ada 11 hari yang dihapuskan? 

18.Tahukah kamu, bahwa Indonesia merupakan negara dengan korban jiwa terbesar penderita flu burung? 
 
     19. Tahukah kamu jika kita mengucapkan, Colorful” pada seseorang, maka seolah-olah dari bibir kita akan terucap kata-kata “I Love You”?

        20. Tahukah kamu apa yang sedikit unik dari kata ‘uncopyrightable’?
Kata tersebut adalah satu-satunya kata yang terdiri dari 15 hurup yang bisa dieja tanpa adanya pengulangan huruf?

0 komentar:

Posting Komentar